Apa Itu Rumah Tumbuh ?

Diposkan: 27 Jul 2022 Dibaca: 679 kali


Ketika kita ingin membangun  rumah ataupun renovasi, rasanya semua ingin dikerjakan dalam satu waktu. Namun untuk anda yang mau membangun rumah tapi dengan dana terbatas, dan mempunyai rencana untuk membangun rumah yang besar karena bertambahnya angota keluarga. Maka konsep rumah tumbuh ini patut anda coba.

Apa sih kosep rumah tumbu ? Rumah tumbuh merupakan cara untuk merencanakan dan membangun rumah dengan cara bertahap. Rumah tumbuh biasanya dilakukan dalam jangka waktu yang panjang. Rumah tumbuh biasanya diminati oleh keluarga yang berasal dari kalangan pekerja dengan usia tanggung atau keluarga muda yang anggota keluarganya masih berjumlah dua atau tiga orang. Membangun rumah tumbuh cocok bagi Anda yang ingin memiliki rumah milik sendiri, tapi kondisi keuangan tidak memungkinkan untuk sekaligus membangun rumah secara keseluruhan.

Karena proses pembanguna rumah tumbuh bertahap, ketika membangun rumah ini jangan membabat habis lahan yang ada, tetapi menyisakan sedikit lahan untuk runag dikembangkan nantinya di waktu yang akan datang.  Desain ini bisa mewujudkan rumah ideal sesuai dengan keinginan pemiliknya.

Tips Membangun Rumah Tumbuh      

  1. Menentukan Arah Rencana Pembangunan

Hal pertama yang perlu diperhatikan saat membangun rumah tumbuh adalah menentukan arah kemana rumah nanti akan tumbuh untuk  yang memiliki luas lahan tidak luas maka sebaiknya menrencanakan rumah yang tumbuh ke atas. Namun untuk anda yang memiliki lahan yang cukup luas maka bisa menerapakan pertumbuhan secara vertikal.  Yang perlu diingat, jangan sampai pertumbuhan rumah mengubah kondisi hunian yang sudah dibangun sebelumnya. Terlebih sistem pencahayaan dan ventilasi yang sudah kamu bangun. Jadi pastikan fondasi untuk pertumbuhan rumah sudah dibuat bersama dengan pembangunan tahap awal.

  1. Rencana Angara Biaya

Setelah selesai menyusun rencana akan seperti apa pembangunan rumah tumbuh maka selanjutnya adalah menyusun RAB (Rincian Angaran Biaya) untuk  upah tukang bangunan, dan biaya ekstra lain yang dibutuhkan untuk mendirikan bangunan, dalam hal ini anggaran untuk rumah tumbuh. Membangun rumah tumbuh dilaksanakan dalam rentang waktu yang cukup lama, Bisa dalam hitungan bulang hingga tahun. Sementara harga bahan bangunan selalu naik setiap tahunnya. Ini bisa diakali dengan menambah rencana biaya pembangunan tahap selanjutnya sebesar 5 sampai 10 persen dari tahap awal.

  1. Perhatikan Tahap Pembangunan

Proses membangun rumah cukup melelahkan dan menyita waktu, apalagi pada rumah tumbuh. Pembangunan akan terus dilakukan sampai rumah benar-benar sesuai dengan kebutuhan dan harapan. Namun, jangan sampai setiap tahapan mengganggu bangunan yang sudah ada dan bahkan mengganggu kegiatan penghuni di dalamnya. Jadi, perlu kejelian dalam memikirkan cara pembangunan tahapan selanjutnya. 

Tertarik dengan desain-desain kami, segera konsultasikan dengan team kami di sini, 

 
 

Tags

Artikel Terkait

BELI RUMAH ATAU BANGUN RUMAH SENDIRI?

BELI RUMAH ATAU BANGUN RUMAH SENDIRI?

Anda ingin mempunyai rumah? Dana sudah tersedia? Bingung mau bangun rumah atau beli rumah? Silahakn baca dulu artikel berikut... [...]

Diposkan: 04 Mar 2022 Dibaca: 768 kali

BAYAR TUKANG HARIAN ATAU TUKANG BORONGAN ??

BAYAR TUKANG HARIAN ATAU TUKANG BORONGAN ??

Saat Anda ingin membangun rumah, tentunya Anda akan membutuhkan Tukang. Namun sering kali kita kesulitan cara memilih Tukang termasuk cara menghitung biayanya. Memilih Tukang perlu kecermatan agar membuahkan hasil yang memuaskan dan biaya pembangunan yang dikeluarkan tidak membengkak. [...]

Diposkan: 02 Feb 2022 Dibaca: 4274 kali

Anti Rayap Dengan Material Woodplank

Anti Rayap Dengan Material Woodplank

Material yang menyerupai Kayu, tetapi bebas dari Rayap, Kayu sering dijadikan sebagai salah satu material sebagai bahan pembangunan rumah. Penggunaan kayu sebagai material rumah membuatnya terlihat lebih alami dan juga bisa membawa kesan estetis, mewah, nyaman dan hangat. [...]

Diposkan: 27 Oct 2021 Dibaca: 894 kali

3 Model Keramik yang Ampuh Ciptakan Suasana Mewah

3 Model Keramik yang Ampuh Ciptakan Suasana Mewah

Salah satu bagian yang harus diperhatikan di dalam rumah adalah ruang tamu. Karena di ruangan inilah Anda biasa menjamu saudara, sahabat, dan rekan kerja yang berkunjung ke rumah. Tak heran bila bagian ruang tamu selalu di desain lebih cantik daripada ruangan lainnya supaya para tamu merasa nyaman. [...]

Diposkan: 02 Sep 2020 Dibaca: 783 kali

Cara Apik dalam Memanfaatkan Ruang Makan Sempit

Cara Apik dalam Memanfaatkan Ruang Makan Sempit

Memiliki rumah minimalis berarti Anda harus jeli dalam penataan furniture ataupun pemilihan berbagai ruangan agar lebih sesuai dan maksimal. Tidak seperti rumah dengan ukuran besar yang bisa semaunya Anda tentukan letak beberapa ruangan seperti ruang keluarga, dapur bahkan ruang makan. Biasanya ruma [...]

Diposkan: 20 Aug 2020 Dibaca: 973 kali

Apa itu Split level dalam rumah ?

Apa itu Split level dalam rumah ?

Masyarakat awam mungkin masih asing atau belum terlalu familiar dengan istilah split level pada rumah. Split level merupakan konsep rumah dengan lantai yang menggantung atau dapat juga di sebut teknik menciptakan ruang dengan ketinggian lantai yang berbeda. Lantai-lantai tersebut di hubungkan dengan [...]

Diposkan: 12 Apr 2019 Dibaca: 5027 kali

0 Komentar

* Nama
* Email
  Website
* Komentar Note: HTML tidak diterjemahkan!
Masukkan kata ke dalam box:

Search Article




Arsigriya © 2024. Web by . All Rights Reserved

Fatal error: Call to a member function get() on null in /home/arsigriya/public_html/index.php on line 94